Senin, 25 Juni 2012

LAPORAN PRAKTIKUM BIOLOGI TANAH PERBEDAAN CACING TANAH


A.  TOPIK
Perbedaan cacing tanah di daerah Sleman Utara dan di daerah Klaten
B.  TUJUAN
Mengetahui perbedaan morfologi cacing tanah yang berada pada dua tempat yang
berbeda.
C.  DASAR TEORI
Cacing tanah

1.  Anatomi dan morfologi
Secara sistematik, cacing tanah bertubuh tanpa kerangka yang tersusun oleh segmen-segmen fraksi luar dan fraksi dalam yang saling berhubungan secara integral, diselaputi oleh epidermis berupa kutikula (kulit kaku) berpigmen tipis dan setae (lapisan daging semu bawah kulit), kecuali pada dua segmen pertama (bagian mulut), bersifat hemaprodit (berkelamin ganda) dengan gonads (peranti kelamin) seadanya pada segmen-
segmen tertentu.


Selengkapnya  DOWNLOAD DISINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar